Odoo Accounting

Akses semua yang anda butuhkan dari dashboard anda

Kontak kami

Jasa Odoo ERP


MMP Consulting menyediakan layanan profesional dalam akuntansi menggunakan platform perangkat lunak Odoo. Layanan ini mencakup pencatatan transaksi, pembuatan laporan keuangan, manajemen pajak, dan pelaporan pajak. Tim ahli akuntan bekerja dengan klien untuk mengintegrasikan Odoo ke dalam operasi bisnis, memberikan pelatihan, dukungan, dan konsultasi. Dengan jasa ini, perusahaan dapat meningkatkan efisiensi operasional, akurasi pelaporan keuangan, dan fokus pada pertumbuhan bisnis.

Hubungi Kami

Akses Semua yang Anda Butuhkan dari Dashboard Anda

Dengan mudah mengelola dan mengakses informasi keuangan serta fungsi akuntansi lainnya secara langsung dari dashboard utama Anda. Dashboard Odoo memberikan ringkasan visual dan akses cepat ke berbagai fitur dan laporan.

Temukan lebih lanjut

Dapatkan Pembayaran yang Lebih Cepat

  • Follow - up otomatis dikirim untuk meminta pembayaran yang terlambat
  • Fitur multi currency dengan nilai tukar otomatis untuk memudahkan transaksi internasional
  • Pembayaran Batch masuk dan keluar  (SEPA Direct Debit, SEPA Credit Transfer, cek, etc...)
  • Semua penyedia pembayaran utama (Stripe, Authorize.net, Ogone, PayPal, Adyen, Alipay, dan lebih banyak lagi. )

Ketahui lebih lanjut

Sesuaikan Laporan Dengan Keinginan Anda

kemampuan kepada pengguna untuk menyesuaikan laporan keuangan sesuai dengan preferensi dan kebutuhan spesifik mereka. Ini memungkinkan pengguna untuk mengonfigurasi tata letak, kolom, dan informasi yang disajikan dalam laporan


Kami mempunyai Visi menjadi perusahaan konsultan bsnis profesional dengan pelayanan dan solusi yang briliant, inovatif, dan berintegasi tinggi


Start to build your robust activity with these powerful tools

Make your company a better place.